bero.web.id Hallo semua, kali ini saya sedikit berbagi cara agar juga bisa mendapatkan uang dari Snack video sedikitnya bisa untuk membeli pulsa dan paket data lah. kadang pasti ada dari teman teman bertanya dan mengeluh. kenapa setelah saya mendaftar aplikasi Snack video dan menonton malah Koin yang saya dapat sangat sedikit. sehingga hasil yang di konversikan dengan uang tidak sebanding dengan Kouta yang habiskan buat menonton video. jika memakai wifi ya masih Ok lah tapi sama aja dengan menghabiskan waktu tanpa ada hasil yang pasti juga.
Jadi Tanpa panjang lebar cara untuk mendapatkan Koin yang lumayan banyak untuk di konversikan kerupiah di Snack Video sebagai berikut :
Caranya Pertama
bagi pengguna baru. kalian harus aktif di Snack video untuk menonton video yang ada dan mendapatkan Koin, tapi cara ini tidak terlalu banyak mendapatkan hasil yang maksimal untuk mendapatkan rupiah di hari berikutnya.
Cara Kedua
Kalian harus aktif dan mengikuti misi dari Snack Video dengan mengajak teman kalian untuk mengunduh dan memasukan kode undangan kalian. tapi cara ini pasti tidak semua teman mau mengikutinya karena banyak alasan.
Caranya yang saya sarankan bisa mulai dengan mengajak anggota keluarga yang dekat terlebih dahulu yang memiliki smartphone. meminta mereka mengunduh dan memasukan kode undangan kita.
Dari dua cara yang saya sampaikan di atas. jika teman dan keluarga yang sudah di undang tidak aktif di Snack Video minimal 15 menit menonton dalam setiap harinya. kita juga tidak bisa mendapatkan koin yang maksimal. jadi ajak teman dan keluar selalu aktif dan mendapatkan Koin secara bersama.
Terakhir jangan menggunakan cara curang dengan membuat akun sebanyak banyaknya di Snack Video dengan satu perangkat yang sama. karena akan mengakibatkan koin yang akan di dapat setelah menonton akan sedikit. yaitu 1 Koin setiap menonton dan bisa menyebabkan akun di banned.
Bagi teman yang baru mengunduh snack video bisa menggunakan kode undangan 858 896 325 untuk mendapatkan Koin 160.000 atau jika di konversi akan mendapatkan 3.200 ribu rupiah.
Hanya Ingin Berbagi 🙏